SD se Kompleks Sudirman Mengikuti Persiapan Calon Adiwiyata Nasional 2019


DLHD Kota Makassar mengadakan Pembinaan Sekolah Berbudaya dan berwawasan Lingkungan Adiwiyata dalam Persiapan Calon Adiwiyata Nasional dan Mandiri

Rencana Calon Adiwiyata Nasional dan Mandiri akan dilaksanakan pada Bulan Agustus s.d September 2019

Kota Makassar sendiri terdiri atas 53 sekolah yang menuju Adiwiyata Nasional dan 10 sekolah menuju Adiwiyata Mandiri

Dalam Kegiatan persiapan Calon Adiwiyata Nasional dan Mandiri ini membahas 4 komponen Adiwiyata :  
1. Kebijakan berwawasan lingkungan
2. Kurikulum berbasis lingkungan
3. Lingkungan berbasis Partisipatif
4. Pengelolaan Sarana Pendukung Ramah Lingkungan

SD Sekompleks Sudirman mendapatkan Penghargaan Adiwiyata  - SD Negeri Sudirman I meraih Adiwiyata Propinsi Tahun 2018

- SD Negeri Sudirman II meraih Adiwiyata Propinsi Tahun 2018

- SD Negeri Sudirman III meraih Adiwiyata Propinsi Tahun 2017

- SD Negeri Sudirman IV meraih Adiwiyata Propinsi Tahun 2017

Komentar

Postingan populer dari blog ini

LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN UPT SPF SMPN 50 MAKASSAR: BENTUK PEMIMPIN MUDA BERKARAKTER DAN KREATIF

UPT SPF SMP Negeri 50 Makassar Berpartisipasi dalam Gerak Jalan Sehat HUT Kota Makassar ke-418

UPT SPF SMP Negeri 50 Makassar Gelar Beragam Kegiatan dalam Rangka HUT Kota Makassar ke-418